Judul : Hujan dan Angin Kencang Landa Bandung, 10 Pohon Tumbang,Mobil dan Bangunan jadi Korban
link : Hujan dan Angin Kencang Landa Bandung, 10 Pohon Tumbang,Mobil dan Bangunan jadi Korban
Hujan dan Angin Kencang Landa Bandung, 10 Pohon Tumbang,Mobil dan Bangunan jadi Korban
Bandung, Nolkm.com|| -Hujan lebat disertai angin kencang mengguyur wilayah Bandung, Jawa Barat. Akibatnya, beberapa permukiman dan lingkungan Rumah Sakit Mata Cicendo, Jln. Cicendo, Kota Bandung, Minggu (13/11/2016) siang tergenang Banjir setinggi mata kaki,Airnya masuk ke ruangan-ruangan di rumah sakit. Namun,belum diketahui pasti asal air dari mana, apakah dari luapan saluran di depan rumah sakit atau dari jalan yang tertutup oleh banjir.
Kondisi Rumah Sakit Mata Cicendo, Jln. Cicendo, Kota Bandung, Minggu (13/11/2016),beberap ruangan tergenang air. |
Selain banjir, hujan disertai angin kencang juga menyebabkan pohon tumbang,hujan lebat dan angin kencang menerjang sebagian wilayah Kota Bandung. dilaporkan ada 10 pohon yang tumbang. Bahkan, ada beberapa pohon tumbang yang menimpa mobil.
Kepala Dinas Pemakaman dan Pertamanan (Diskamtam) Kota Bandung, Arief Prasetya mengatakan, dari informasi yang disampaikan anggotanya di lapangan, terdapat 10 pohon yang tumbang di 10 lokasi.
"Laporan sementara, ada 10 pohon yang tumbang," ujar Arief saat dikonfirmasi, Minggu (13/11/2016).
Dari 10 pohon yang tumbang, salah satunya menimpa mobil Yaris warna hitam di Jln. Berantas. Sedangkan pohon lainnya, tumbang ke jalan dan ada juga yang menimpa bagian bangunan dan mobil Angkutan umum.
"Sekarang tim kami sudah berada di lapangan untuk melakukan evakuasi. Khusus untuk pohon yang menimpa mobil, keadaan pohon sehat meskipun sudah berumur. Mungkin karena angin cukup kencang sehingga mencabut perakarannya," jelas Arief.
Laporan sementara tidak ada korban jiwa dan luka luka dalam peristiwa ini.
Laporan sementara tidak ada korban jiwa dan luka luka dalam peristiwa ini.
Berikut 10 titik lokasi pohon tumbang :
1. Jln. Pagarsih
2. Jln. Sukajadi samping Polsek depan PvJ
3. Jln. Otista sebelum Pasar Baru
4. Depan BNI Jln. Perintis Kemerdekaan
5. Ditaman Jln. Deleg
6. Ditaman Pers Jln. Malabar
7. Station Timur
8. Jln. Berantas
9. Komud Supadio Jatayu
10. Jln. Ambon depan SMP 7
2. Jln. Sukajadi samping Polsek depan PvJ
3. Jln. Otista sebelum Pasar Baru
4. Depan BNI Jln. Perintis Kemerdekaan
5. Ditaman Jln. Deleg
6. Ditaman Pers Jln. Malabar
7. Station Timur
8. Jln. Berantas
9. Komud Supadio Jatayu
10. Jln. Ambon depan SMP 7
Sumber : GalamediaNews.com
Foto : Heru Sundawani@Facebook.com
Demikianlah Artikel Hujan dan Angin Kencang Landa Bandung, 10 Pohon Tumbang,Mobil dan Bangunan jadi Korban
Sekianlah artikel Hujan dan Angin Kencang Landa Bandung, 10 Pohon Tumbang,Mobil dan Bangunan jadi Korban kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Anda sekarang membaca artikel Hujan dan Angin Kencang Landa Bandung, 10 Pohon Tumbang,Mobil dan Bangunan jadi Korban dengan alamat link https://aboutnewsindonesia.blogspot.com/2016/11/hujan-dan-angin-kencang-landa-bandung.html
0 Response to "Hujan dan Angin Kencang Landa Bandung, 10 Pohon Tumbang,Mobil dan Bangunan jadi Korban"
Post a Comment